Jangan Sepelekan! 4 Kebiasaan yang Bikin Kulit Wajah Kering

Jangan Sepelekan! 4 Kebiasaan yang Bikin Kulit Wajah Kering - GenPI.co
Ilustrasi kulit wajah kering (foto: Envato Elements)

Untuk kamu yang memiliki masalah dengan kulit kering, jangan malas menggunakan masker.

Agar terhindar dari kulit wajah yang kering, penting untuk melakukan masker secara rutin.

Pasalnya, dengan kamu menggunakan masker dapat membuat kulit terhidrasi.

BACA JUGA:  Antiminyak, Fit Me 24HR Powder Maybelline Cocok Untuk Kulit Asia

Untuk kamu yang ingin memperbaiki kecantikan kulit agar lebih lembap, bisa memilih masker dengan bahan seperti madu, lidah buaya dan alpukat

3. Cuma andalkan pelembap

BACA JUGA:  3 Zodiak Hari Ini Bisnisnya Kian Lancar, Cuan Membengkak, Bahagia

Bagi yang memiliki kulit kering pelembap saja tidak cukup.

Kamu penting menggunakan face mist.

BACA JUGA:  3 Zodiak Hari Ini Dapat Rezeki, Bangun Tidur Kaget Lihat Rekening

Pasalnya, face mist dapat memberikan kesegaran pada kulit wajah kamu dengan kandungan khusus didalamnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya