3 Bisnis Tanpa Modal Besar yang Bisa Dicoba Kaum Milenial

3 Bisnis Tanpa Modal Besar yang Bisa Dicoba Kaum Milenial - GenPI.co
Tidak sedikit dari kaum milenial ingin membangun bisnis di tengah pandemi covid-19. (foto: Envato Elements)

GenPI.co - Tidak sedikit dari kaum milenial ingin membangun bisnis di tengah pandemi covid-19.

Pasalnya, menghabiskan waktu di rumah saja membuat banyak orang berusaha memutar otak bagaimana caranya mendapatkan penghasilan tambahan.

Mencoba memulai usaha memang sudah. Namun tidak ada salahnya untuk di coba, lho!

BACA JUGA:  Tips Bisnis Ikan Koi Bagi Pemula, Cuannya Menggiurkan

Berikut ini adalah tiga cara bisnis yang bisa kamu coba, sebagaimana dilansir dari berbagai sumber:

1. Kerja Sama

BACA JUGA:  Bisnis Dompet Bikin Cuan Adzwin Makin Tebal Aja

Kamu bisa mengajak saudara atau teman untuk bekerja sama mendanai usaha kamu.

Bentuk kerja sama-nya bisa hanya penanaman modal atau penanaman modal plus sekaligus berbagi tugas.

BACA JUGA:  Luhut Dituding Ikut Bisnis di Papua, Refly: Konsekuensi Jabatan

Bila hanya berinvestasi, maka saudara atau temanmu itu hanya memberikan modal tanpa terlibat dalam operasional usaha dan mendapatkan bagi hasil dalam jangka waktu tertentu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya