3 Bahaya Kesehatan Mengintai Anak yang Sering Minum Soda

3 Bahaya Kesehatan Mengintai Anak yang Sering Minum Soda - GenPI.co
ilustrasi anak minum soda. foto: envato elements

Masalah perilaku anak

Penelitian terbitan The Journal of Pediatrics menemukan bahwa anak yang sering minum soda kemungkinan besar memiliki perilaku agresif.

Dalam penelitian tersebut, peneliti melibatkan 2929 anak berusia 5 tahun, dari 20 kota di Amerika Serikat.

BACA JUGA:  Mom, Ketahui Penyebab Anak Mimpi Buruk

Anak-anak yang minum minuman ringan 4 kali per hari, memiliki kemungkinan dua kali lebih besar menghancurkan barang milik orang lain. (hellosehat)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya