Bukan Sabu Seperti Nunung, Ini Cara Tepat Menjaga Stamina Tubuh

Bukan Sabu Seperti Nunung, Ini Cara Tepat Menjaga Stamina Tubuh - GenPI.co
Berolahraga menjadi kunci utama untuk menjaga stamina tubuh, bukan dengan mengonsumsi narkoba seperti sabu, yang dilakukan oleh komedian Nunung.

Dikemas dengan serat, biji-bijian seperti beras merah, barley, quinoa, oat dan millet membuat lebih kenyang daripada makanan lain dengan jumlah kalori yang sama. Makanan berserat tinggi seperti gandum cenderung lebih sulit dikunyah. Ketika memakannya, mulut bekerja lebih keras. Tindakan makan itu sendiri dapat membakar hingga 10 persen lebih banyak kalori. Dengan melakukan sejumlah hal ini, stamina tak hanya terjaga, namun juga diharapkan sehat sepanjang masa.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya