
Hal ini juga dilatari sebagai upaya membalas dendam terhadap pasangan.
4. Kejenuhan
Jenuh atau rasa bosan dalam hubungan, juga bisa mendorong seseorang berselingkuh. Hal ini umum terjadi pada pasangan yang sudah menikah bertahun-tahun lamanya.
Karena sehari-harinya sudah sangat monoton, dan tak lagi ada getar-getar cinta, ia pun mencarinya di luar.(*)
BACA JUGA: 3 Sikap Dewasa Seorang Istri Saat Pergoki Suami Selingkuh
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News