4 Kebaikan Istri Bikin Rezeki Suami Mengalir Deras Tak Keruan

4 Kebaikan Istri Bikin Rezeki Suami Mengalir Deras Tak Keruan - GenPI.co
4 Kebaikan Istri Bikin Rezeki Suami Mengalir Deras Tak Keruan. Foto: Iqbal Afrian/GenPI.co

Walau pun begitu, tawakal ini bukanlah semata-mata hanya berpasrah diri dan menyerah dengan keadaan.

Namun, merupakan sesuatu yang dilakukan dengan usaha ataupun berikhtiar secara lahiriah.

Manfaat dari tawakal ini adalah akan mendapatkan kemudahan hidup di dunia dan akhirat.

3. Pandai Bersyukur

BACA JUGA:  Jika Doa Belum Terkabul, Lakukan Ini, Kata Gus Baha

Salah satu yang perlu diingat, bahwa limpahan rezeki bagi suami juga datang dari sifat istri yang pandai untuk bersyukur.

Istri yang bersyukur atas segala karunia Allah pada hakikatnya dia sedang mengundang tambahan nikmat untuk suaminya.

4. Selalu Mendoakan Suami

BACA JUGA:  Kajian Gus Baha: Baca Amalan ini Agar Dijauhkan dari Kemiskinan

Tak bisa diselepekan, istri yang selalu mendoakan suaminya juga merupakan pendukung kelancaran rezeki.

Oleh sebab itu, doakanlah suami agar senantiasa mendapatkan kelimpahan rezeki dari gusti Allah.

BACA JUGA:  Bolehkah Salat Menutup Mata Agar Khusyuk? Ini Kajian Buya Yahya

Yakinlah, jika istri berdoa kepada Allah untuk suaminya pasti gusti Allah pun akan mengabulkannya. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya