Mengenal Perawatan Dermaplaning, Solusi Ampuh untuk Kulit Halus dan Berseri

Mengenal Perawatan Dermaplaning, Solusi Ampuh untuk Kulit Halus dan Berseri - GenPI.co
Dermaplaning menjadi salah satu perawatan wajah yang cukup populer di klinik kecantikan. Foto: envato elements/By wirestock

Sebuah penelitian laboratorium menunjukkan perawatan ini mampu meningkatkan kerja obat topikal ke dalam kulit.

Sebagai perawatan minimal invasif, perawatan ini minim iritasi dan lebih cepat pulih dibandingkan pengelupasan kimia.

Dermaplaning bisa menimbulkan efek samping ringan seperti kemerahan, kulit kesemutan, dan sedikit pembengkakan.

BACA JUGA:  3 Manfaat Konsumsi Daun Kelor Setiap Hari, Nutrisi Melimpah

Efek samping ini biasanya hilang dalam sehari. (*)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya