
GenPI.co - Hari Ibu tinggal beberapa hari lagi, tentunya kamu tidak mau ketinggalan untuk memperingatinya di tanggal 22 Desember 2019.
Sosok Ibu atau mama tentu menjadi seorang yang harus paling diutamakan.
Dia melakukan segala pekerjaannya mulai dari mengurusi anak, suami hingga kebutuhan rumah tangga. Hal itu tidak boleh terlupakan.
Jika kamu berencana memberikan kejutan buat mama di Hari Ibu, lima kado ini bisa menjadi inspirasi:
BACA JUGA: Rekomendasi Kegiatan Seru untuk Merayakan Hari Ibu
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News