Tampil Kece, Simak 4 Pilihan Warna Softlens Sesuai Warna Kulit

Tampil Kece, Simak 4 Pilihan Warna Softlens Sesuai Warna Kulit - GenPI.co
ilustrasi : menggunakan softlens (sumber: tokopedia )

Kulit sawo matang

Bila kamu memiliki warna kulit sawo matang, cukup sama dengan pemilik warna kulit kuning langsat. Kamu bisa mengaplikasikan softlens dengan warna gelap pada mata kamu seperti coklat dan hazel. Pasalnya, dengan menggunakan warna tersebut mata kamu akan tampak lebih bersinar secara natural.

BACA JUGA : 3 Cara Merawat Softlens agar Tak Membuat Mata Iritasi

Kulit gelap

Pemilik kulit berwarna gelap tidak perlu minder dengan orang yang memiliki kulit berwarna putih. Pasalnya, dengan warna kulit gelap kamu dapat menggunakan banyak juga sama seperti pemilik kulit warna putih. Bahkan disarankan untuk kamu cenderung memilih softlens dengan lebih berwarna, namun cenderung gelap seperti navy, hijau tosca, ungu tua. Hindari warna yang terlalu terang atau mencolok. Karena warna tersebut akan membuat kamu tampak aneh.

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya