Wajib Dihindari, 3 Kebiasaan Buruk yang Merusak Pendengaran

Wajib Dihindari, 3 Kebiasaan Buruk yang Merusak Pendengaran - GenPI.co
Ilustrasi mendengarkan musik. Foto: yuriyzhuravov/elementsenvato

1. Mendengarkan Musik Terlalu Keras

Mendengarkan musik memang menyenangkan, terutama setelah menjalani aktivitas yang padat.

Namun, Anda juga harus berhati-hati. Jangan sampai mendengarkan musik terlalu keras.

Pasalnya, hal itu bisa mengganggu pendengaran. Bagaimana cara mengetahui musik sudah terlalu keras untuk telinga?

Simple saja. Ketika telinga berdengung, itu berarti musik yang Anda dengarkan terlalu keras.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya