Anda Dikhianati? Segeralah Bangkit, Ada Hikmah di Balik Semuanya

Anda Dikhianati? Segeralah Bangkit, Ada Hikmah di Balik Semuanya - GenPI.co
Ilustrasi: dissolve

GenPI.co - Anda pernah mencintai seseorang dengan tulus dan serius namun setelahnya dikhianati? Anda pernah disakiti habis-habisan?

Pasti ada rasa marah, kecewa dan sakit hati. Pada akhirnya yang bisa dilakukan hanya menangis dan bertanya. Mengapa bisa mendapatkan hal sepedih ini?

Ada hikmah yang bisa dipetik. Anda bisa melihat lebih jelas lagi hal-hal yang mungkin selama ini tidak disadari.

1. Kepahitan ini mengajarimu jangan terlalu bergantung kepada dia yang belum tentu menjadi jodohmu.

Kamu yang biasanya selalu mengandalkan dia ketika kamu butuh bantuan, ternyata berbalik menyakiti dan menjatuhkanmu ke jurang kesedihan yang paling dalam.

Kamu yang biasanya selalu percaya bahwa dialah yang akan selalu membuatmu bahagia, akhirnya dia yang menjadi alasanmu tiap malam menangis.

Kamu harus membiasakan diri agar tidak terlalu bergantung kepada orang lain karena tak semua orang bisa selalu membantu dan menyenangkan seperti ekspektasimu.

2. Tuhan menyayangimu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya