Saat Istri Marah, Suami Harus Sabar dan Memaafkan

Saat Istri Marah, Suami Harus Sabar dan Memaafkan - GenPI.co
Ilustrasi: 123rf

GenPI.co - Marah adalah emosi normal yang bisa dirasakan siapapun. Nah, saat istri marah, suami harus sabar dan memaafkan. 

Suami jangan sampai tersuut emosi. Jangan sampai yang tadinya marah kecil jadi marah besar.

Berikut ini hal yang harus dilakukan para suami ketika mendapati istrinya marah.

BACA JUGA: Para Istri, Air Mawar Bisa Bikin Suami Melongo

1. Memaafkan

Setiap manusia pastinya memiliki kelebihan dan kekurangan. Jadi sebagai suami harus memiliki hati yang lapang. Maafkan kekurangan istri, termasuk saat dia marah.
Gali terus kelebihan istri, Insya Allah  suami tidak menimpali kemarahan istri dengan emosi.

2. Sabar

Saat istri marah, hendaknya suami berusaha sabar dengan diam. Jangan diladeni dulu. Biarkan istri mengeluarkan uneg-unegnya. Mungkin dia hanya lelah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya