Tekan Kolesterol Tinggi dengan Asupan 4 Buah-Buahan Sehat

Tekan Kolesterol Tinggi dengan Asupan 4 Buah-Buahan Sehat - GenPI.co
Ilustrasi wanita makan sehat (indiatimes)

GenPI.co - Kolesterol memang diperlukan tubuh sebagai cadangan lemak. Namun, dalam jumlah yang besar kolesterol bisa berakibat fatal bagi kesehatan.

Biasanya kondisi ini dipengaruhi oleh konsumsi makanan berminyak dan berlemak tinggi seperti aneka gorengan.

BACA JUGA: Tasya Tampil Cantik Pakai Kalung Berlian

Jika dibiarkan perlahan akan memicu berbagai penyakit berbahaya seperti penyakit jantung, darah tinggi hingga stroke. Sementara angka kolesterol normal yang disarankan para dokter secara umum adalah di bawah 200 miligram per desiliter.

Jangan khawatir, untuk menekan kadar kolesterol tinggi disarankan untuk mengonsumsi buah-buahan sehat. Berikut buah yang dapat dimakan dilansir dari Healthy Guide.

1. Pisang

Pisang merupakan sumber yang baik dari serat makanan, yang dapat membantu mengurangi low-density lipoprotein – LDL atau kolesterol “jahat”. Selain itu, kalium dalam pisang juga dapat membantu menurunkan tekanan darah, dan pada gilirannya, dapat menurunkan kolesterol jahat dan menyehatkan jantung.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya