Mana yang Bikin Cepat Langsing, Ramuan Obat atau Gel Pelangsing?

Mana yang Bikin Cepat Langsing, Ramuan Obat atau Gel Pelangsing? - GenPI.co
ilustrasi : diet untuk menjaga kesehatan tubuh (foto unsplash )

Jadi, mana yang lebih dominan dan berefek baik bila obat atau gel? Dilansir dari sumber situs kesehatan, beberapa kandungan ada yang cocok bagi tubuh ataupun yang tidak cocok.

Dilansir dari laman Thehealthsite, ahli kebugaran Yogesh J menyebutkan 5 kebohongan soal obat pelangsing.

BACA JUGA : Mana yang Lebih Ampuh Bikin Langsing, Kurangi Karbo atau Protein?

Kebohongan tersebut antara lain, komposisi tubuh berubah, dorongan metabolisme, kenyang dalam waktu lama, berat badan akan turun dan tidak perlu berolahraga. 

Kesimpulan yang didapat ialah bahwa menjalani proses diet memang harus tau aturan dan membutuhkan proses yang tidak instan. Berkonsultasi dengan ahli gizi lebih baik daripada asal-asalan mengonsumsi obat pelangsing.

Sedangkan untuk gel pelangsing, ada keterkaitan dengan jenis kulit. Salah mengoleskan tubuh yang ada lemak, malah risiko iritasi kulit. 

Kandungan gel pelangsing, biasanya terdiri vitami, air, bubuk red pepper ( sejenis bubuk pedas ), retinol ( vitamin A) dan kafein.

Gel pelangsing hanya mengurangi cairan dalam tubuh, bukan lemak. Bahkan gel pelangsing dinilai kurang tepat karena sampai saat ini belim ada gel pelangsing yang terbukti menghancurkan lemak.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya