Bunda, Perilaku Ini Bisa Memengaruhi Bayi, Hati-hati ya

Bunda, Perilaku Ini Bisa Memengaruhi Bayi, Hati-hati ya - GenPI.co
Ilustrasi: parenting

GenPI.co - Bunda wajib mencatat ini. Beberapa perilaku ini bisa mempengaruhi bayi. Bunda harus hati-hati. Jangan sampai bayi Bunda tersakiti. 

Satu studi menunjukkan bahwa depresi dan kecemasan pada wanita hamil dapat meningkatkan kemungkinan kelahiran prematur dan berat badan lahir lebih rendah. 

Tetapi ada beberapa hal lain yang dapat mempengaruhi masa depan bayi Bunda. Melansir dari brightside.me, jangan pernah lakukan ini saat hamil ya Bunda. 

1. Terlalu banyak gula

Sebuah penelitian menunjukkan bahwa ibu yang mengonsumsi gula dalam jumlah tinggi selama kehamilan memiliki anak dengan masalah keterampilan belajar dan ingatan. Hal yang sama berlaku untuk pengganti gula.

Apa yang harus Bunda lakukan:

- Makan lebih banyak buah daripada permen

- Kurangi asupan soda

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya