Bahaya... 5 Gangguan Tidur Ini Tak Boleh Diabaikan

Bahaya... 5 Gangguan Tidur Ini Tak Boleh Diabaikan - GenPI.co
Bahaya... 5 Gangguan Tidur Ini Tak Boleh Diabaikan - Ilustrasi (Foto: Shutterstock)

GenPI.co - Gangguan tidur merupakan kondisi yang memengaruhi kemampuan, untuk tidur nyenyak secara teratur.

Namun, sayangnya banyak orang yang mengabaikan masalah tersebut.

BACA JUGA: Luar Biasa... TNI AU Sulap Pesawat Tempur F-16 Jadi Makin Canggih

Padahal, gangguan tidur berkaitan dengan sakit kepala sederhana dan stres harian. 

Karena rata-rata pasien yang mengalami gangguan neurologis umum, 60-70 persennya berkaitan dengan masalah gangguan tidur.

BACA JUGA: Nasib 51 Ribu Honorer K2 PPPK Jumpalitan, Kepala BKN Sedih...

"Tekanan darah tubuh mengatur dirinya sendiri, melalui tidur yang cukup. Ini juga penting dalam meningkatkan kesehatan jantung, perbaikan otot, konsolidasi kognitif dan membatasi timbulnya gangguan tidur," ungkap Dr Rima Chaudhari, Konsultan Neurologis, Rumah Sakit Fortis, Mulund, dilansir Indiana Express, Kamis (22/2).

BACA JUGA: Terawang Mbah Mijan, Artis Ini Bakal Bercerai...

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya