4 Hal yang Perlu Dihindari Orang Tua Ketika Anak Beranjak Remaja

4 Hal yang Perlu Dihindari Orang Tua Ketika Anak Beranjak Remaja - GenPI.co
4 Hal yang Perlu Dihindari Orang Tua Ketika Anak Beranjak Remaja. Foto: Shutterstock

GenPI.co - Remaja bisa disebut sebagai masa yang paling menyenangkan. Namun ketika anak beranjak dewasa, orang tua biasanya lebih protektif dengan menerapkan banyak peraturan.

Ada beberapa hal yang perlu dihindari orang tua ketika anak beranjak remaja. Berikut ulasannya sebagaimana dilansir Boldsky.

BACA JUGASyarat Utama Anda Menjadi Orang Tua yang Mengagumkan

Tidak memaksa anak

Ketika anak telah memasuki usia remaja, mereka tidak menyadari datangnya masa remaja itu sendiri. Sebagai orang tua, Anda tidak boleh memaksa anak untuk mematuhi aturan yang dibuat. Sebab, kondisi tersebut justru akan memperburuk hubungan dengan anak.

Membandingkan

Orang tua selalu membuat perbandingan yang tidak diperlukan dan lupa kalau anak mereka perlu dihargai. Jangan pernah untuk membandingkan dengan yang lain. Sebab, hal ini bisa memperburuk kesan Anda di mata anak.

Menekan

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya