Gebetan Tak Balas Chat? Santai Saja, Jangan Galau

Gebetan Tak Balas Chat? Santai Saja, Jangan Galau - GenPI.co
ilustrasi: bonobology

GenPI.co - Gebetan mendadak tak balas chat? Bersikap dingin? Santai saja, jangan buru-buru galau. Hadapi dia dengan trik manjur ini. 

1. Kamu punya harga diri yang harus dijunjung

Ketika seseorang tidak membalas pesan, kamu mudah untuk merasa seperti orang yang kalah. Godaan emosional untuk mendapatkannya kembali, seolah-olah dia adalah barang, dan kamu adalah orang yang harus memenangkannya dan merebut perhatiannya kembali.

BACA JUGA: Jika Cinta Gebetan, Buatlah Dia Tak Bisa Sayang Orang Lain

Jika dia kehilangan minat, maka itu menjadi kerugian baginya. Ketika kamu memikirkan semua hal baik yang kamu bawa dalam hidupnya. Energi, semangat, kebahagiaan yang pernah kamu berikan pasti akan merasa jauh lebih baik.

2. Jangan ambil tindakan apa pun 

Cobalah curhat kepada teman terbaikmu. Jangan mencoba menghubunginya lebih lanjut atau mengirimkan chat yang bisa mengganggu privasinya. 

BACA JUGA: Jurus Move On dari Gebetan, Paten Redakan Galau

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya