Perempuan Wajib Tahu, 5 Cara Membersihkan Beauty Blender

Perempuan Wajib Tahu, 5 Cara Membersihkan Beauty Blender - GenPI.co
Perempuan Wajib Tahu, 5 Cara Membersihkan Beauty Blender. Foto: Freepik

Sabun bayi

Kamu juga bisa memnggunakan sabun atau sampo bayi untuk mencuci peralatan makeup. Sabun atau sampo bayi aman untuk membersihkan peralatan makeup karena tidak mengandung bahan-bahan berbahaya.

Gunakan air hangat

Gunakan air hangat agar noda yang menempel di beauty blender lebih mudah dibersihkan. Untuk membersihkan beauty blender ini, kamu bisa merendamnya pada semangkuk air hangat dalam waktu 5-10 menit sampai beauty blender menggelembung.

BACA JUGATerjangkau dan Memukau, 5 Produk Makeup Lokal di Bawah Rp150 Ribu

Simpan dengan baik

Setelah dibersihkan, simpan beauty blender dengan baik agar tidak terkena debu dan agar tahan lama. Setelah dicuci, letakkan beauty blender  di tempat terbuka terlebih dahulu, sebelum menyimpannya dalam tempat tertutup. Hal ini dilakukan agar beauty blender-mu tidak berjamur. (*) 

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya