Cara Mudah Membuat Sambal Bajak Istimewa

Cara Mudah Membuat Sambal Bajak Istimewa - GenPI.co
sambal bajak. (sumber: SC IG @agakenyang)

BACA JUGA: Virus Corona Membuat Rupiah Rontok, Terawangan Mbah Mijan Top...

Kemudian siapkan blender, setelah bawang, cabe, dan tomat selesai ditumis, masukkan semuanya dan tambahkan terasi ke dalam blender dan haluskan. 

Siapkan minyak di wajan, masukkan semua bahan yang sudah di blender tadi. Tambahkan gula, garam dan penyedap rasa sesuai selera. Kemudian cek rasa, tunggu hingga matang. 

BACA JUGA: Aktris Ashanty: Jika Virus Corona Tentara Allah, Selesaikanlah...

Agar sambal lebih tahan lama. Saat menumis sebaiknya beri minyak agak banyak. Kamu perlu menyiapkan toples kecil untuk menyimpannya. Setelah itu kamu bisa masukkan ke dalam kulkas dengan jangka waktu 7-10 hari. Selamat mencoba!(*)
 

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya