Buah Langka yang Punya Manfaat Besar bagi Kesehatan Tubuh

Buah Langka yang Punya Manfaat Besar bagi Kesehatan Tubuh - GenPI.co
Buah jamblang (Foto: Instagram/@bibit.tabulampot.super)

Menyehatkan mata

Buah jamblang juga mengandung vitamin A yang tinggi, mengonsumsi buah jamblang akan membantu melindungi kesehatan matamu. Selain itu, mengonsumsi buah jamblang secara rutin juga bisa mencegah kerusakan pada retina dan mencegah katarak.

BACA JUGA: Rutin Makan Buah Ajaib ini Bikin Awet Muda Loh! Coba Aja

Meningkatkan energi

Kandungan vitamin C yang ada di dalam buah jamblang, bisa membuat tubuh kamu segar dan bugar. Karena itulah, saat mengonsumsi buah ini kamu akan lebih bersemangat dan aktif dalam menjalani aktivitasmu sehari-hari.

Mencegah penuaan kulit

Kandungan vitamin C di buah jamblang sangat penting untuk pembentukan kolagen. Vitamin C juga dapat membantu melindungi kulit dari kerusakan akibat sinar matahari dan penuaan.(*)

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya