
Barang yang sudah dimiliki dan masih bagus, bukan penghalang para wanita akan membelinya kembali.
Kesan lucu dan warna menarik menjadi sorotan pertama wanita ingin membeli barang-barang tersebut.
BACA JUGA : 4 Kebiasaan Wanita Ini Bisa Membuat Seorang Pria Kelepek-kelepek
5. Lipstik
Tak ada wanita yang hanya memiliki satu lipstik. Masing-masing wanita tentu memiliki lebih dari 2 ataupun 3.
Warna yang dimilikinya pun tak jauh berbeda. Hanya berbeda merek namun dengan warna yang sama.
Bagi wanita, membeli lipstik menjadi kebutuhan tak terduga namun menyenangkan.
Wanita akan tetap tampil cantik walaupun harus merogoh kocek yang sangat dalam.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News