5 Tips Mencegah Stres saat Kerja Dari Rumah

5 Tips Mencegah Stres saat Kerja Dari Rumah - GenPI.co
ilustrasi : stres bekerja (foto: unsplash)

Tentukan satu ruangan khusus untuk kamu bekerja, dan kunci ruangan tersebut agar tidak ada yang bisa mengganggumu. 

Jika perlu, atur ruangan sedemikian rupa agar menyerupai ruang kerja di kantormu.

BACA JUGA : Tak Ada Waktu Beristirahat, 3 Zodiak ini Selalu Sibuk Bekerja

3. Istirahat

Bekerja dari rumah bukan berarti tidak memerlukan waktu istirahan.

Kamu juga perlu waktu rehat sejenak untuk makan siang dan melakukan peregangan. 

Beristirahatlah secara teratur walaupun hanya sekadar menatap keluar jendela.

BACA JUGA : Tips Tetap Produktif Bekerja dari Rumah Sambil Mengurus Anak

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya