
Biasanya acara main petasan ini disambung lagi setelah salat terawih. Biasanya permainan ini dilakukan anak-anak di pedesaan.
BACA JUGA: Sajian Berbuka Puasa dengan Klepon Ubi Jalar, Dijamin Ketagihan
4. Bermain
Selain itu, ngabuburit juga dihabiskan dengan cara nongkrong di taman atau alun-alun kota. Tak heran bila menjelang waktu buka puasa, di sepanjang pinggiran jalan banyak motor diparkir sementara pemiliknya duduk-duduk di trotoar atau di atas motor.(*)
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News