Percaya Nggak Kalau Makan 3 Buah Ini Bikin Gigi Lebih Putih?

Percaya Nggak Kalau Makan 3 Buah Ini Bikin Gigi Lebih Putih? - GenPI.co
Ilustrasi gigi yang putih. (Foto: Elements Envato)

GenPI.co - Gigi yang putih bersih bisa membuat orang menjadi lebih percaya diri. Tak heran, banyak orang yang melakukan berbagai cara untuk membuat gignya menjadi putih.

Ada beberapa cara instan yang bisa dilakukan untuk membuat gigi menjadi putih.  Namun, kamu juga bisa membuat gigimu lebih putih dengan cara yang alami.

Cara alami untuk membuat gigi lebih putih adalah dengan rajin mengonsumsi beberapa jenis buah. Berikut 3 buah yang bisa membuat gigi lebih putih.

BACA JUGA: Teh Hijau Paten Turunkan Berat Badan, Tapi Jika Berlebihan...

Stroberi

Stroberi mengandung enzim asam malat, zat alami yang dapat menghilangkan noda kuning di gigi. Untuk membuat gigi lebih putih, cukup gosokkan buah stoberi ke gigi selama 5 menit. Lakukan cara ini secara rutin untuk mendapatkan gigi yang putih bersih.

Jeruk

Jeruk mengandung enzim bromelain yang berguna sebagai penghilang noda alami. Enzim bromelain juga dapat membasmi plak gigi, yang menjadi penyebab gigi berlubang. Caranya sangat mudah, cukup gosokkan bagian dalam dari kulit jeruk ke gigimu secara rutin.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya