
Jika pacarmu mulai jarang bercanda, itu juga bisa menjadi tanda bahwa pacarmu mulai bosan.
Pacarmu menjadi sangat pendiam, padahal kamu tahu, pacarmu adalah sosok yang sangat humoris dan pandai membuatmu tertawa.
BACA JUGA: Dijamin Betah, 3 Bioskop Unik ini Bikin Pacar Makin Happy
3. Pacar mulai jarang merayu
Saat kamu sedang memakai baju baru, atau kamu baru saja memotong rambutmu dengan model terbaru, pacarmu justru hanya diam saja dan tidak memberikan pendapat apapun.
Hal itu juga bisa menjadi tanda bahwa pacarmu mulai bosan denganmu.
4. Jarang Bertengkar
Bertengkar dalam sebuah hubungan asmara adalah suatu hal yang wajar. Nah, jika kamu dan pacarmu mulai jarang bertengkar, itu bisa menjadi tanda yang buruk.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News