Daun Kelor Paten Maksimal! Diabetes Bisa Dibuat K.O

Daun Kelor Paten Maksimal! Diabetes Bisa Dibuat K.O - GenPI.co
Ilustrasi: commons wikimedia

GenPI.co - Daun kelor ternyata punya rahasia kecil yang bisa bikin senyum. Patennya maksimal banget. Diabetes bisa dibuat K.O oleh daun kelor. 

WHO sampai menjuluki daun kelor sebagai miracle tree. Itu tidak terlepas dari kandungan daun kelor yang sangat kaya akan vitamin A, vitamin B1 (tiamin), vitamin B2 (riboflavin), vitamin B3 (niacin), vitamin B6, vitamin C, mineral, serta berbagai manfaat yang umumnya terdapat di berbagai jenis tanaman atau sayuran.

BACA JUGA: Weekend Ini, Hoki Zodiak Ini Paling Bagus Sedunia

Salah satu kandungan yang menjadi manfaat daun kelor adalah sifat antioksidannya yang berasal dari polifenol. Kandungan polifenol tersebut sangat baik melawan kanker dan mampu mengurangi risiko penyakit yang sangat berbahaya bagi tubuh seperti jantung serta diabetes. 

Apa saja manfaat daun kelor? 

1. Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

Manfaat daun kelor selanjutnya yaitu dapat meningkatkan sistem kekebalan pada tubuh. Hal ini didapatkan dari adanya kandungan polifenol yang terdapat di dalam daun kelor. Selain itu, kandungan serat pada daun kelor juga sangat penting untuk menjaga kesehatan sistem pencernaan tubuh.

Mengonsumsi daun kelor juga tubuh akan mendapatkan nutrisi penting yang mampu memperbaiki kerusakan sel karena terpapar radikal bebas.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya