5 Kesalahan Fatal Menyimpan Makanan di Kulkas, Berhenti Atau...

5 Kesalahan Fatal Menyimpan Makanan di Kulkas, Berhenti Atau... - GenPI.co
Ada aturan khusus menyimpan makanan di dalam kulkas. (Foto: Elements Envato)

Tetapi ada beberapa item yang dapat bertahan dalam suhu normal seperti tomat, jeruk, bawang dan  bawang putih. 

Jika kamu telah memotongnya tetapi tidak menggunakannya saat itu, masukkan ke dalam lemari pendingin. Jika tidak, tidak perlu disimpan di lemari es.

3.  Kita sering menyimpan sayuran, buah-buahan dan produk lainnya di dalam kantong plastik untuk disimpan di lemari es. Tapi itu bukan tas penyimpanan makanan. 

Jadi, ketika kamu kan menyimpan produk segar ini di lemari es, keluarkan daari kantong plastik.

BACA JUGA: 5 Bahan Alami Skincare ini Cerahkan Kulit Tanpa Efek Samping

4  Sebagian besar orang tak tahu menggunakan laci dengan cara yang benar. Mereka menggunakannya untuk menyimpan apa saja. 

Tapi laci sebenarnya digunakan untuk mengontrol kelembaban makanan. Beberapa makanan membutuhkan kelembaban tinggi seperti selada, rempah-rempah, kembang kol, kol, terong, mentimun, brokoli, dan lain-lain.

Makanan seperti apel, pir, pisang membutuhkan kelembaban rendah. Jadi, gunakan laci dengan bijak.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya