Tampil Glamour, 3 Eyeliner ini Bikin Mata Para Wanita Jadi Seksi

Tampil Glamour, 3 Eyeliner ini Bikin Mata Para Wanita Jadi Seksi - GenPI.co
ilustrasi: menggunakan eyeliner ( foto: unsplash)

Harga eyeliner pensil ini kisaran Rp 65 ribu.

BACA JUGA: Focallure Eyeliner Persembahkan Formula yang Tahan Hingga 24 Jam

2. Make Over Eyeliner Pencil

Make Over merupakan brand lokal yang selalu mengeluarkan produk-produk kosmetik berkualitas tinggi dengan harga yang terjangkau. 

Memiliki rangkaian produk kosmetik mata yang beragam, Make Over Eyeliner Pencil ini harus kamu coba.

Memiliki formula yang creamy dan tahan lama, hasilnya cocok digunakan pada garis mata bagian atas ataupun garis mata bagian bawah. 

Meskipun teksturnya sangat creamy, produk ini akan set dengan baik setelah didiamkan beberapa detik. 

Hasilnya, tidak mudah luntur ataupun smudge pada area mata. Harga eyeliner pensil ini Rp 80 ribu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya