Daun Kelor Memang Kecil, tapi Khasiatnya Besar untuk Diabetes

Daun Kelor Memang Kecil, tapi Khasiatnya Besar untuk Diabetes - GenPI.co
Ilustrasi: Pixabay

2. Menjaga Kadar Kolesterol

Manfaat daun kelor yang pertama adalah manfaatnya bagi menjaga kadar kolesterol dalam tubuh. Mengonsumsi daun kelor dipercaya mampu memberi manfaat berupa penurunan kandungan kolesterol jahat atau LDL yang bisa merugikan tubuh.

Manfaat daun kelor tersebut tidak lain karena adanya kandungan senyawa hiocarbamate glikosida dan nitrile yang ada di dalam daun kelor. Selain menjaga kadar kolesterol dalam tubuh, senyawa tersebut juga berperan aktif sebagai senyawa yang membantu dalam menurunkan tekanan darah di dalam tubuh.

3. Mencegah Anemia

Daun kelor ternyata memiliki kandungan zat besi yang cukup tinggi. Kandungan tersebut dapat memberi manfaat bagi tubuh dalam mencegah anemia. Kamu tetap harus mengonsumsi jenis makanan lain yang bisa memberi manfaat dalam mencegah anemia.

BACA JUGA: Zodiak Penguasa Weekend, Nasibnya Bakal Hoki Terus

4. Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

Manfaat daun kelor selanjutnya yaitu dapat meningkatkan sistem kekebalan pada tubuh. Hal ini didapatkan dari adanya kandungan polifenol yang terdapat di dalam daun kelor. Selain itu, kandungan serat pada daun kelor juga sangat penting untuk menjaga kesehatan sistem pencernaan tubuh. Mengonsumsi daun kelor juga bisa memperbaiki kerusakan sel karena terpapar radikal bebas. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya