Kunci Sukses Orang Tua dalam Memaksimalkan Belajar Si Kecil

Kunci Sukses Orang Tua dalam Memaksimalkan Belajar Si Kecil - GenPI.co
Ilustrasi anak belajar. Foto: Parents

“Orang tua perlu ingat bahwa kita bukan menghadapi anak kecil, tetapi orang dewasa yang masih kecil sehingga kita perlu mempersiapkan rumah sebagai wadah yang mampu membantu mereka menghadapi tantangan di masa depan,” jelasnya.

Sementara itu, Farraas Afiefah Muhdiar, Psikolog Rumah Konsultasi Tiga Generasi mengatakan, minat yang merupakan ketertarikan anak pada suatu kegiatan, perlu dieksplor sejak dini.

Menurut dia, sebaiknya untuk anak-anak di usia dini, fokusnya tidak hanya pada satu minat saja. 

Minat dan bakat pada kegiatan seni dan olahraga justru sangat berpengaruh pada faktor kognitif anak atau kecerdasannya.

BACA JUGABunda Harus Tahu, Ini Pentingnya Kegiatan Bermain untuk Anak

"Oleh karena itulah, saat sedang pembelajaran di rumah ini, menjadi momen yang tepat untuk mengeksplorasi berbagai minat anak melalui bermacam-macam kegiatan,” paparnya.(*)

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya