LIPSUS

Menyelami Taaruf Sebelum Menikah yang Makin Dilirik Milenial

Menyelami Taaruf Sebelum Menikah yang Makin Dilirik Milenial - GenPI.co
Ilustrasi pernikahan. Foto: Pixabay

"Ada mahramnya. Mahram itu artinya teman, engga boleh sendiri. Misalkan kamu sama saudara, dia sama saudara juga bertemu di mana," jelasnya. 

Proses taaruf ini biasanya dibantu orang lain yang memiliki tugas untuk mencari calon hingga menghubungkan setiap calon.

Orang ini biasa disebut sebagai perantara, biasanya perantara ini merupakan ahli agama yang paham proses taaruf atau keluarga.

"Proses taarufnya itu biasanya anak muda sekarang melalui guru ngajinya," jelasnya. 

Bila sudah merasa nyaman dan merasa cocok, proses selanjutnya adalah melamar. Namun, bila merasa tidak cocok, proses taaruf boleh dibatalkan. 

BACA JUGA: Apa Bisa Sifat Seseorang Berubah Setelah Menikah? Ini Hasil Riset

"Kalau merasa tidak cocok, ada yang mengganjal di hati boleh dibatalkan, yang penting secara baik-baik," tutup Ismail. (*)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya