Romantisme Ala 90-an ini Harus Balik Lagi di 2020

Romantisme Ala 90-an ini Harus Balik Lagi di 2020 - GenPI.co
Ilustrasi. (Foto: Elements Envato)

GenPI.co - Digitalisasi merengkuh segala aspek kehidupan, bahkan dalam dunia percintaan. Ada sisi baiknya, namun tak sedikit pula efek sampingnya.

Salah satu hal positif dalam hubungan percintaan era digital adalah jarak bukan lagi penghalang untuk berinteraksi. 

Banyak opsi yang bisa dipakai oleh dua insan yang mencinta kala sedang berjauhan; dari mengirimkan deretan kalimat dalam pesan instan, hingga melakukan panggilan video.

BACA JUGA: Seseorang Harusnya Nyaman Melakukan ini pada Pasangannya

Meski demikian, digitalisasi ini menyingkirkan beberapa hal yang sebenarnya paling penting dalam membuat cinta lebih mendebarkan, lebih asyik dan bikin geli di perut. Harusnya, hal-hal tersebut tetap bisa dipertahankan.

Yuk simak di bawah ini untuk tahu apa saja romantisme ala 90-an yang harus balik lafi di 2020!

 ‘Menembak’ langsung

Betapa deg-degannya  seorang pria menatap mata gebetannya dan mengajaknya berkencan daripada mengirim teks yang bertuliskan ‘Aku Mencintaimu’. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya