4 Kenikmatan Menikah Umur 20-an, Nomor 3 Bikin Jantung Berdebar

4 Kenikmatan Menikah Umur 20-an, Nomor 3 Bikin Jantung Berdebar - GenPI.co
Ilustrasi: menikah muda ( foto: pinterest)

Sebelumnya sebuah studi pada 2010 menemukan, pernikahan dengan kualitas tertinggi dirasakan pada mereka yang menikah di usia 22-25 tahun.

BACA JUGA: 4 Alasan Kenapa Harus Pisah dari Rumah Orang Tua Setelah Menikah

2. Pasangan pria berpenghasilan lebih tinggi

Analisis data survei masyarakat Amerika 2008-2010 mengungkap, para suami yang menikah di usia 20-an akan memiliki tingkat pendapatan tertinggi ketika usia mereka menginjak pertengahan 30-an.

Ahli menemukan, pria menikah memiliki keuntungan lebih besar daripada rekan mereka yang lajang bahkan bila memasukkan faktor seperti usia dan pendidikan.

BACA JUGA: Berapa Usia Ideal Menikah Supaya Langgeng? Cek di Sini

3. Menikmati lebih banyak bercinta

Pasangan yang menikah di usia 20-an cenderung berhubungan seks lebih sering daripada mereka yang menikah lebih lambat. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
Orang Kuat - JPNN.com

Orang Kuat

Orang kuat ada di mana-mana. Pun di usia yang sudah tua. Lihatlah Vietnam yang Anda banggakan itu. Orang kuat di sana sudah berumur 80 tahun: Nguy?n Phú Tr?ng.