
GenPI.co - Hubungan asmara tidak selalu berjalan baik. Dinamika hidup berpengaruh pula pada pasang surut asmara. Dalam kondisi yang tidak sedang baik, maka pertengkaran pasti terjadi.
Dalam pertengkaran, tidak jarang masing-masing pihak mengeluarkan kata-kata ‘sakti’. Alih-alih mengakhiri pertengkaran, kata-kta pedas ini malah menimbulkan dendam di hati.
Lantas kalau sudah begitu, harus bagaimana? Jika kamu sedang sakit hatinya karena mulut pedas pasangan, maka lakukan hal berikut:
BACA JUGA: Ingin Memulai Hubungan Baru Usai Bercerai? Ikuti Tips ini
Akui perasaanmu
Akuilah perasaanmu yang tersakiti, alih-alih membiarkannya bernanah. Sampaikan itu dengan pasanganmu dan jujurlah tentang hal itu.
Biarkan ia tahu apa yang mengganggumu sebelum luka menghancurkan rasa cintamu pada dirinya.
Meminta maaf dan memaafkan
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News