Lagi Trending, 5 Tips Bikin Foto Menarik dengan Color Pop Effect

Lagi Trending, 5 Tips Bikin Foto Menarik dengan Color Pop Effect - GenPI.co
Yuk, bikin foto kece color pop efect ( foto: PR oppo Indonesia)

GenPI.co - Pernahkah kamu merasa bosan dengan editing foto yang itu-itu saja? Pernah ingin mewarnai foto hitam-putih yang kamu sukai?

Terkadang gambar yang penuh dengan warna-warni terlihat lebih menarik dibandingkan dengan foto hitam-putih karena terlihat jadul atau vintage. 

Pada zaman sekarang, banyak fotografer yang beranggapan bahwa gambar yang tidak memiliki warna yaitu hitam-putih terlihat lebih keren. 

Beberapa fotografer bahkan dengan sengaja melakukan editing monokromatik saat mereka mengolah foto yang telah dihasilkannya.

Agar terlihat lebih menarik dan unik, para fotografer sering kali menambahkan warna pada objek foto, yang mana background dibiarkan berwarna hitam-putih sedangkan objeknya diberi warna. 

Hal ini dapat dilakukan secara mudah dengan menggunakan perangkat lunak penyunting gambar seperti Adobe Photoshop. 

Berikut beberapa tips yang perlu kamu ketahui untuk menambahkan warna pada gambar hitam-putih:

Langkah-langkah untuk mewarnai gambar pada umumnya akan sama, yaitu:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya