Hindari Salah Pilih Pasangan, Perhatikan 5 Hal Sebelum Komitmen

Hindari Salah Pilih Pasangan, Perhatikan 5 Hal Sebelum Komitmen - GenPI.co
Ilustrasi pasangan. Foto: Pinterest

GenPI.co - Dalam kehidupan asmara tak sedikit orang yang merasa gagal, kecewa dan patah hati.

Biasanya hal ini terjadi lantaran ketidakcocokan karakter hingga terlalu terburu-buru dalam menginginkan komitmen. Walhasil hubungan bubar jalan.  

BACA JUGATips Menghadapi Pasangan yang Senang Bicarakan Mantan

Mitzi Bockmann, seorang pakar cinta yang berbasis di New York, Anda dapat menghentikan kesalahan ini dengan sedikit kesadaran dan tindakan.

Selebihnya, ia membagikan 5 kiat agar Anda tak salah lagi memilih pasangan. Yuk simak ulasannya seperti dilansir The Health Site.

1. Ketahui tujuan

Memang tak semua orang bisa mendapatkan apa yang diinginkan. Kadang-kadang, apa yang diinginkan ternyata berbeda dari apa yang dipikirkan, tetapi penting mengetahui sebagian besar apa yang kita cari sejak awal.

Apakah seseorang yang menarik, lucu, cerdas, aman secara finansial, dll.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
Sultan Ucapkan Selamat Kepada Prabowo-Gibran - JPNN.com

Sultan Ucapkan Selamat Kepada Prabowo-Gibran

Wakil Ketua DPD RI Sultan B Najamudin menyampaikan ucapan selamat kepada pasangan capres dan cawapres terpilih Prabowo - Gibran seusai mendengarkan putusan MK.