Gara-gara Terong, Rumah Tanggaku Berantakan

Gara-gara Terong, Rumah Tanggaku Berantakan - GenPI.co
Ilustrasi sepasang kekasih. (Pixabay

GenPI.co - Bahtera rumah tangga tidak selama manis dan harmonis, tetapi kerap kali diterjang sebuah badai prahara. Seperti kisah cinta aku dengan sang istri Risma. Awalnya rumah tangga yang dibangun begitu indah, perlahan pupus seiring berjalan waktu.

Tidak menampik ikatan suci pernikahan aku dengan Risma sudah menginjak di tahun ke 10. Pastinya sudah paham betul karkater satu sama lainnya.

BACA JUGA: Aurelie Moeremans Pernah Alami toxic relationship

Keretakan rumah tangga mungkin faktor kejenuhan dan hubungan yang flat. Apalagi, aku dan Risma sama-sama mempunyai kebiasan buruk.

Saling tahu dan saling larang kami terapkan untuk mengontrol kebiasaan buruk satu sama lainnya. Awalnya cara itu dilakukan demi menjaga kehangatan rumah tangga.

Akan tetapi, pasti malah menjadi momok menakutkan dalam bahtera rumah tangga aku dan Risma. Karena merasakan kekangan dengan kebiasaan yang disukai dan sebagai hiburan.

Aku sangat gemar mancing, tetapi diselingi dengan judi agar lebih tertantang. Jadi tantangan dengan risiko judi mancing bisa membuat aku bahagia.

Pada akhir aku harus rela meninggalkan itu semua meski berat. Kalau Risma sangat suka terong, baginya terong bisa membuat bergairan dah melepaskan beban pikiran.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya