Ingin Segera Hamil? Konsumsi 3 Makanan Penyubur Kandungan

Ingin Segera Hamil? Konsumsi 3 Makanan Penyubur Kandungan - GenPI.co
Ibu hamil. Foto: Shutterstock

GenPI.co - Makanan bukan hanya sekadar untuk memberi energi bagi tubuh. Secara keseluruhan, makanan juga menutrisi tubuh, termasuk meningkatkan kesuburan Anda.

Ketika Anda sedang merencanakan kehamilan, maka sebaiknya memerhatikan asupan makanan agar tetap sehat.

BACA JUGABenarkah Pakai Baju Ketat saat Hamil Bikin Keguguran?

Begitu juga dengan vitamin atau suplemen kesuburan agar cepat hamil yang sudah direkomendasikan dokter.

Dikutip dari Tommy’s, tingkat kesuburan juga bergantung pada nutrisi yang masuk.

Nutrisi utama yang dibutuhkan oleh utbuh adalah protein, karbohidrat, lemak sehat, vitamin, serta mineral.

Semua itu membantu siklus menstruasi menjadi lebih teratur dan tentunya bisa mempercepat serta memudahkan kehamilan.

Simak daftar makanan program hamil atau penyubur kandungan agar cepat hamil di bawah ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya