4 Hak Istri yang Wajib Dipenuhi Suami dalam Ajaran Islam

4 Hak Istri yang Wajib Dipenuhi Suami dalam Ajaran Islam - GenPI.co
Ilustrasi: pasangan suami istri (Foto: Freepik)

GenPI.co - Setiap pasangan pasti mendambakan hubungan yang bahagia, sakinah, mawadah, dan warohmah.

Untuk mewujudkannya, pasangan suami dan istri harus sama-sama memenuhi kewajiban dan hak satu sama lain.

BACA JUGA: Amalkan Doa Ini Segera Agar Suami Tak Selingkuh Diam-Diam

Namun, sering kali para suami mengabaikan hak-hak istri. Hal itulah yang sering membuat konflik di dalam kehidupan rumah tangga.

Lalu, apa saja hak-hak istri yang harus ditunaikan oleh suami? Berikut ulasannya:

1. Mendapat nafkah yang halal

Seorang istri berhak mendapat nafkah dan rezeki dari suami dari sumber yang halal. 

Ingat, seorang suami yang menelantarkan istrinya tanpa nafkah uang merupakan dosa yang sangat luar biasa.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya