3 Makanan Ini Ternyata Punya Khasiat Melawan Sel Kanker

3 Makanan Ini Ternyata Punya Khasiat Melawan Sel Kanker - GenPI.co
Makanan sehat. Foto: Freepik

2. Bawang putih

Selain menyedapkan makanan, bawang putih ternyata bisa jadi andalan pencegah kanker.

American Institute for Cancer Research menyebutkan berbagai potensi bawang putih sebagai anti kanker.

3. Sayuran cruciferous

Sayuran cruciferous merupakan famili sayuran yang terdiri dari brokoli, bok choy, kubis, kembang kol, dan kale.

BACA JUGAManfaaat Dahsyat Teh Hitam untuk Kesehatan, Cegah Kanker Ganas!

Jenis sayuran ini mengandung karoten (beta-karoten, lutein, zeaxanthin), vitamin C, E, dan K, folat, serat serat. (*)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya