.webp)
Selain beruntung soal finansial, Leo juga mendapat keuntungan dengan memiliki network baru yang makin membuat hidupnya lebih beruntung.
3. Pisces
Sumber keuangan Pisces di tahun 2021 selain dari pendapatannya sendiri juga dari orang-orang yang pernah meminjam uang darinya.
Sempat mengikhlaskan buat enggak kembali, tapi di awal tahun ada yang bakal ngembaliin uangmu.
BACA JUGA: Zodiak Jujur! Yang Jadi Penjilat Nasibnya Bakal jauh dari Hoki
Kesempatan lain yang besar juga terbuka buat Pisces. Pemasukan juga akan bertambah dari sana.
4. Scorpio
Keuangan Scorpio lagi ada di kondisi baik karena mereka selalu bekerja dengan keras. Nah, di tahun depan, kerja keras Scorpio punya hasil yang baik dan keuangan yang deras mengalir.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News