Tak Perlu ke Klinik Kecantikan, 3 Cara Bersihkan Komedo di Rumah

Tak Perlu ke Klinik Kecantikan, 3 Cara Bersihkan Komedo di Rumah - GenPI.co
Foto: Shutterstock

GenPI.co - Selain menggunakan obat-obatan dan terapi dari dokter untuk menghilangkan komedo, tidak ada salahnya untuk menerapkan pengobatan rumahan.

Ada beberapa cara alami yang bisa Anda lakukan untuk membantu menghilangkan komedo.

BACA JUGATuntaskan Komedo dari Akar dengan Sheet Mask Ajaib ini, Tokcer!

1. Baby oil

Jika Anda telah mencoba berbagai macam minyak esensial sebagai cara menghilangkan komedo dan tidak kunjung membaik, cobalah baby oil. 

Baby oil merupakan minyak dengan kandungan 98% minyak mineral yang dapat membantu mengatasi masalah kulit pada wajah.

Temuan ini telah dibuktikan dalam sebuah studi International Journal of Cosmetic Science. 

2. Rutin menggunakan masker 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya