Begini Cara Mengatasi Rasa Gelisah Menuju Hari Pernikahan

Begini Cara Mengatasi Rasa Gelisah Menuju Hari Pernikahan - GenPI.co
Ilustrasi: pernikahan (Sumber : pixabay)

GenPI.co - Menjelang hari pernikahan, biasanya dalam benak seseorang akan merasakan sebuah kegelisahan yang membuat pikiran terkuras.

Nah, ketika kamu merasakan stres akut menjelang pernikahan, seharusnya kamu memikirkan hal-hal menyenangkan yang akan terjalin setelahnya. 

BACA JUGA: 4 Hal yang Harus Dipertimbangkan Saat Menikahi Seorang Janda

Berikut ini beberapa kiat untuk mengatasi kegelisahan agar pernikahanmu bisa berjalan lancar dan aura kecantikanmu terpancar.

1.  Menikmati hadiah pernikahan

Setelah acara selesai, hal yang ditunggu-tunggu adalah membuka bingkisan yang diberikan dari tamu undangan.

Kamu bisa mengatasinya dengan memikirkan hal itu.

2. Ingat bahwa hari itu adalah milikmu

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya