Tak Perlu Laser, Noda Bekas Jerawat Tersamarkan dengan 4 Skincare

Tak Perlu Laser, Noda Bekas Jerawat Tersamarkan dengan 4 Skincare - GenPI.co
Ilustrasi kulit wanita: Pinterest

GenPI.co - Laser wajah menjadi salah satu perawatan yang sangat populer karena dianggap ampuh untuk mengatasi berbagai masalah wajah. Mulai dari bopeng wajah, menghilangkan bekas jerawat hingga kerutan. 

Laser merupakan suatu teknologi unggul untuk kembali memiliki kecantikan yang diinginkan. Namun, untuk mengambil prosedur ini kamu perlu merogok kocek dalam-dalam. 

Alih-alih menghabiskan dana berlebih untuk prosedur ini, kini kamu dapat menggunakan produk skincare dengan rutin untuk hasil yang lebih alami. 

BACA JUGATeknologi Ekle’s Pico Laser Rejuvenation, Ampuh Tuntaskan Kerutan

Selain membuat wajah tenutrisi secara baik kamu akan mengetahui bagaimana perkembangan wajah sendiri secara perlahan.

Berikut ini adalah 4 tahapan skincare yang mampu hilangkan bekas jerawat seperti dilansir dari berbagai sumber :

1. Exfoliating toner

Exfoliating toner berkhasiat untuk mengangkat sel-sel kulit mati pada wajah. Disarankan untuk memilih exfoliating toner dengan bahan lidah buaya dan memiliki kandungan glycolic acid yang lebih aman untuk wajah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya