
3. Kambing
Asmara para shio Kambing belum menyenangkan, terutama hingga akhir 2021.
Mereka harus berjuang cinta sejati. Bagi yang sudah memiliki pasangan, mereka juga keteteran.
Pertengkaran demi pertengkaran diramalkan akan mewarnai perjalanan cinta mereka.
BACA JUGA: Nasib 3 Shio Istimewa, Takdirnya Memang Kaya Raya
Namun, shio Kambing bisa tersenyum lebar apabila berbicara tentang karier.
Mereka akan mendapatkan promosi jabatan. Uang mereka pun bertambah banyak. (*)
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News