.webp)
GenPI.co - Air kelapa hijau ternyata memiliki khasiat yang sangat luar biasa untuk kesehatan.
Tidak hanya menyegarkan dan lezat rasanya, air kelapa hijau juga dilengkapi banyak nutrisi, yang manfaatnya bisa berdampak baik pada tubuh.
BACA JUGA: Khasiat Dahsyat Minum Air Rebusan Daun Jintan, Jangan Diremehkan
Berikut GenPI.co membeber beberapa manfaat air kelapa hijau untuk kesehatan tubuh.
1. Membantu rehidrasi
Karena dilengkapi kalsium, kalium, magnesium, natrium dan fosfor, peneliti percaya bahwa air kelapa hijau bisa membantu rehidrasi.
Dibandingkan meminum minuman berenergi yang penuh dengan gula, ada baiknya mengonsumsi air kelapa hijau setelah melakukan olahraga.
2. Sumber nutrisi
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News