.webp)
GenPI.co - Pria yang pengertian merupakan satu kriteria pasangan idaman yang diincar banyak wanita.
Sebab, sifat pria yang pengertian membuat pasangannya selalu dihargai dan bisa membuat hubungan menjadi langgeng.
BACA JUGA: 3 Zodiak Paling Sering Ngambek, Pasangannya Mesti Super Sabar
Berikut 3 zodiak pria paling pengertian yang selalu jadi idaman para wanita.
Virgo
Pria berzodiak Virgo merupakan sosok pasangan yang lembut dan pengertian.
Mereka juga sangat setia dan rela berkorban untuk pasangannya.
Libra
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News