Ada yang tetap setia pada pasangan, padahal tahu berselingkuh. Alasannya, karena terlanjur cinta. Hal lainnya, berharap kekasih berubah. Betulkah sikap itu?
Sedang punya gebetan dan dia adalah duda cerai yang mengasuh anak? Bersiaplah untuk sebuah hubungan yang kompleks. Mengencani duda adalah sebuah relasi rumit.