WHO Yakin Cacar Monyet Tak Akan Jadi Pandemi

WHO Yakin Cacar Monyet Tak Akan Jadi Pandemi - GenPI.co
WHO Yakin Cacar Monyet Tak Akan Jadi Pandemi. (Foto: Elements Envato)

Mayoritas kasus muncul di Eropa ketimbang di negara-negara Afrika Barat dan Tengah, di mana virus itu bersifat endemik dan sebagian besar tidak terkait dengan perjalanan.

Oleh sebab itulah, para ilmuwan sedang mencari apa yang mungkin dapat menjelaskan lonjakan kasus yang tidak lazim ini.

Meskipun begitu, otoritas kesehatan masyarakat menduga ada sejumlah penularan di masyarakat.

BACA JUGA:  WHO Kirim Kabar Buruk Soal Cacar Monyet, Harap Waspada

Sejumlah negara juga diketahui mulai menyuntikkan vaksin bagi kontak erat dari kasus terkonfirmasi cacar monyet. (ant)

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya